9.16.2008

Google Hacking Mendapatkan Password

·

Mendeface atau mengambil alih sebuah komputer, tidak harus selalu melalui proses yang dikenal selama ini seperti mencari kelemahan dan eksploitasi melalui berbagai teknik. Tanpa melalui teknik yang susah dan rumit serta membutuhkan pengetahuan tinggi, dengan mencari lokasi database melalui Google-pun ternyata bisa dilakukan.


Aku akan memerintahkan agar Google mencari lokasi yang mempunyai database access yang mempunyai extention file .mdb dan mempunyai kata password atau passwd dengan URL-nya. Untuk perintah ATAU (OR), bisa digunakan karakter "|" sehingga, syntax yang digunakan adalah : filetype:mdb inurl:"passwd|password"

Dengan itu, kita bisa mendapatkan puluhan situs yang memproteksi databasenya dengan password, tapi dengan software pembongkar seperti passware, database tersebut bisa dibuka dalam 1 menit tyo

Ada lagi situs yang jika dilihat akan berupa tanda bintang, tapi itu hanyalah tampilan. Hanya dengan menghilangkan inout mask password pada databasenya, maka password akan langsung kelihatan tyo

Intinya, aku sarankan jangan pernah menyimpan database yang bisa diakses langsung oleh publik kecuali terpaksa tyo

Evidently the page this one was good also to be printed: Print This Page

Masukkan Email Kalian Untuk Mendapatkan Artikel-Artikel Seperti Di Atas





7 comments:

Anonymous said...
September 17, 2008 at 11:41 AM  

Gila, oke bgt nnih tutorial Google Hacking-nya. Coba dulu aaaa..... :D

Istifadjar said...
September 17, 2008 at 3:30 PM  

siiipp..btw linknya yg di http://gudang-html.blogspot.com udah aku pasang tuh..linkback ya :)

Anonymous said...
September 18, 2008 at 2:20 PM  

wah ngehack yah.... coba jgn, jgn cob :P

Anonymous said...
September 18, 2008 at 10:53 PM  

Hello Indra..
Link banner Anda sudah saya pasang yah...
link balik juga punya saya nih...
thank's...

Welly said...
September 19, 2008 at 12:10 AM  

wah belajar nge hack nih mas, ajarin yah.. saya juga berminat nih

Anonymous said...
October 23, 2008 at 10:25 AM  

buzhet... intinya lg jgn mnyimpan data base... kyknya kata2 itu prnh q dgr.... di tiru dr seni internet hecking jg nich...
wah para pembajak nich

Anonymous said...
December 19, 2008 at 8:00 AM  

bagus juga..mau coba ahh..tapi dapetin passware nya dimana ya??

http://8logg3r.blogspot.com